CARA BERMAIN TOUCH
Thursday, July 03, 2014
By
Unknown
Guide
0
comments
T- Dancer ~
Touch Online Indonesia akan hadir sebentar lagi, Penampilan pertama kalian di Panggung Touch Online Indonesia harus lah menawan. Nah, agar tidak mengalami kendala saat pertama kali kamu bermain, ada beberapa hal yang harus kamu persiapkan, apa saja itu?
Touch Online Indonesia adalah Web Based Dance Game pertama dari Prodigy, untuk mulai memainkan Game ini kamu harus membuat Prodigy Id Terlebih dahulu, karena Prodigy ID juga dibutuhkan saat kalian akan melakukan Top Up dll. Masih bingung bagaimana cara membuat ID Prodigy? ikuti langkah dibawah ini :
Daftar kan ID disini atau klik gambar dibawah untuk memulai perjalanan mu sebagai superstar!
Touch adalah Web Browser Dance Game pertama di Indonesia. Jadi kamu bisa memainkan Touch tanpa harus Download atau Install terlebih dahulu. Kamu bisa memainkan Touch di Browser kesayangan kamu. yang kamu butuhkan hanyalah Unity 3D Engine, agar kamu dapat bermain Touch di Browser apapun. Sebelum kamu bermain. Jangan Lupa Install dulu unity 3D Engine yang dapat kamu Download disini.
Setelah selesai melakukan Instalasi, Kamu bisa membuka Link Touch disini, saat pertama kali akan muncul Request dari Browser kamu agar mengizinkan Unity 3D bekerja, Klik Allow agar kamu bisa bermain.
Klik Allow and Remember agar kamu dapat bermain tanpa haru mengkonfirmasikan ini lagi. Hal ini biasanya akan ada pada semua browser, Chrome, Opera, Mozilla, dll. setelah selesai kamu bisa mulai memainkan Game Touch.
Kamu dapat memainkan Touch menggunakan Browser apapun yang biasa kamu gunakan, setelah kamu meng-install Unity 3D Client. Agar kamu lebih nyaman saat bermain, kamu juga dapat mendownload Mini Client untuk PC mu. selain itu, dengan Log in menggunakan Mini Client, kamu bisa mendapatkan Reward Ingame. Kamu bisa mendownload nya disini.
0 comments: